ARTIKEL BERITA

WPM : BUKA RAKOR MONEV STUNTING MALTENG, MINTA KEKURANGAN GIZI DIPERHATIKAN

AMBON,MARINYONEWS.COM,- Sebagai Duta Perangi Stunting Maluku dan juga sebagai Wakil Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Provinsi Maluku. Bunda  Widya Pratiwi Murad berharap TPPS Kabupaten Maluku Tengah dapat bekerjasama mengidentifikasi permasalahan yang ada di lapangan. Dan melakukan intervensi yang tepat agar penanganan Stunting di Maluku Tengah dapat diturunkan sesuai target yang te...

Selengkapnya

DPUPR KOTA AMBON, GELAR INSTRUMEN PERIZINAN SI-TABUNG BERIZIN PBG UNTUK DIKETAHUI MASYARAKAT

AMBON,MARINYONEWS.COM,-Pada hari ini Rabu, (23/11/22) Dinas PUPR Kota Ambon mengadakan Sosialisasi dan Edukasi perizinan instrumen pengenalan Sistem Data Bangunan Gedung (Si-Tabung Berizin). Kegiatan itu menurut  Kepala Dinas PUPR Kota Ambon Bpk. Melianus Latuihamallo, ST,.MT dalam sambutannya bertujuan.  Penandatanganan Persetujuan Bangunan Gedung (PBG)- Sertifikat Laik Fungsi (SLF). Dimana ...

Selengkapnya

MANDATI : GUBERNUR JADI INSPEKTUR UPACARA PADA HUT PGERI KE-77 DI MALTENG

AMBON,MARINYONEWS.COM,-Ketua Panitia Pelaksana HUT PGRI ke-77 dan  Hari Guru Nasional (HGN)  tahun 2022  Husen Mandati kepada media ini menyatakan. Tahun ini  PGRI berusia 77 tahun, umur yang sudah sangat lanjut dan alhamdulilah saya dipercaya sebagai Ketua karena mungkin  dilihat sebagai Guru senior. Sebagai ketua Mandati sebutkan Gubetnur Maluku Murad Ismail telah bersedia jadi Inspektur Uo...

Selengkapnya

MANDATI : PANITIA HUT PGRI TEMUI BUPATI, MOHON DOA BERLANGSUNG SUKSES

Ambon,MarinyoNews.Com,-Ketua Panitia Hut PGRI ke-77 dan HGN  tahun 2022 Tingkat Propinsi,  Husen Mandati yang juga Sekretaris Dikbud Maluku serta  memiliki profesi seorang guru. Pada Selasa (22/11/22) kepada media ini diruang kerjanya, saat ditanya kesiapan HUT PGRI dan HGN dengan penuh tanggung jawab menyatakan. Hut PGRI dan HGN merupakan gawe besarnya seluruh para guru di Indonesia termasuk ...

Selengkapnya

SEKDA : KADISBUD TELAH TURUN TANGAN DAN KAMI AKAN EVALUASI

AMBON,MARINYONEWS.COM,-Pj Sekretaris Daerah Propinsi Maluku Sadli Ie saat dimintai komentar menyangkut dengan isu keracunan makanan yang terjadi di SMA Unggulan Siwalima.  Dimana kurang lebih 70 siswa SMA milik sekolah Pemerintah alami nasib tidak menyenangkan, menanggapi pernyataan pers. Pj Sekda Maluku Sadli Ie menuturkan. Saat mendapat informasi  dirinya langsung  menugaskan Kadis Pendidika...

Selengkapnya

Kadispar Maluku Hadiri Lounching "BetiDewi" Dan "PakWisnu"

AMBON,MARINYONEWS.COM,-Kepala Dinas Pariwisata Maluku  Affandy Hasanusi, S.STP, M.Si didampingi Kepala Bidang Pemasaran, Marisca Kalahattu S.STP, M.Si. Menghadiri acara launching Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), yaitu meluncurkan 100 paket Beli Kreatif Desa Wisata melalui platform Mister Aladin. Program "BetiDewi" (Beli Kreatif Desa Wisata) dan "PakWisnu" (100 Paket Wi...

Selengkapnya

WPM : Buka Pertandingan Cabor Voli Popmal IV Minta Jalin Kekompakan Junjung Tinggi Sportivitas

Ambon,MarinyoNews.Com - Ketua Umum Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia Provinsi Maluku Ny. Widya Pratiwi Murad secara resmi membuka pertandingan untuk cabang olahraga (Cabor) Voli. Pada kegiatan Pekan Olahraga Provinsi Maluku IV tahun 2022, Senin 21/11/2022 bertempat di Sport Hall KarangPanjang. Hadir dalam kegiatan tersebut, Pejabat Sekretaris Daerah Maluku Ir. Sadali IE, M.Si., IPU, Ketua har...

Selengkapnya

Pemprov Maluku Penandatanganan Mou Dengan Tasageoby Group Di Lantai VII Kagub

AMBON,MARINYONEWS.COM,- Setelah berproses kurang lebih tujuh bulan akhirnya dihari ini Senin (21/11/22) Pemerintah Provinsi Maluku bersama  Tasageoby Group. Telah menyetujui nota kesepakatan bersama atau nota kesepahaman (MoU), dengan investor Tasageoby Group, yang akan membeli sebesar USD 250 juta atau setara dengan Rp 3,7 triliun di daerah ini. Penandatanganan MoU ini, digelar di Kantor Gubern...

Selengkapnya

Gubernur : Gereja Hadir Perjuangkan Kepentingan Rakyat

AMBON,MARINYONEWS.COM,-Gubernur Maluku Murad Ismail bersama Ditjen Bimas Kristen Kementerian Agama RI Jannus Pangaribuan. Pada Minggu (20/11/22), menekan sirine pada bola dunia yang menjadi simbol sebagai tanda pembukaan.  Sidang Majelis Sinode AM Gereja Protestan Indonesia (GPI) Tahun 2022 yang berlangsung di Gedung Gereja Maranatha. Sidang Majelis Sinode tahun ini mengusung tema "Tuhan adalah...

Selengkapnya

Dikbud Gelar Kegiatan Penguatan Bagi Tenaga Laboratorium

AmbonMarinyoNews.Com,-Dunia Pendidikan dibawah kepemimpinan DR Insun Sangadji terus berjuang untuk buat yang terbaik tidak hanya sarana tapi prasarana seperti keberadaan laboratorium. Hingga pada Jumat (18/11/23) Dikbud gelar kegiatan penguatan tenaga laboratorium  bagi jenjang SMA/SMK  di Propinsi Maluku. Berlangsung di Hotel Kamari  tanah Tinggi dengan melibatkan peserta dari seluruh Kabupat...

Selengkapnya

Testimonial

Perjalanan panjang suatu kehidupan dimulai dari hal kecil, sama spt media online yg baru muncul ini,...

DICTOTRAVEL

Media online merupakan salah satu media yg mudah dijangkau oleh siapapun hanya dgn menggunakan gadge...

ATOMY ANTI BOTAK

Selamat atas peluncuran website marinyonews.com. Selalu mendapat kesan di hati pembaca media online ...

Adrianus Trio

Proficiat....membawa kazanah baru di kota Ambon, sukses selalu. Jgn lupa yaaa ikut turut menghemat B...

STOKIS ECO RACING BSD CITY
Kategori