ARTIKEL BERITA

Sambut OPAL dan Hari Pangan Sedunia Dinas Ketahanan Pangan Gelar Rakor Obor Pangan Lestari

Ambon, Marinyo News.Com - Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Maluku melaksanakan Rapat Koordinasi Obor Pangan Lestari (OPAL) di Ruang Rapat Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Maluku, Rabu (28/08/2019). Tujuan pertemuan koordinasi ini menurut Kepala Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Maluku, Habiba Saimima dalam rangka untuk membahas 2 kegiatan besar yaitu Persiapan Pelaksanaan Obor Pangan Lestari (OPAL) di...

Selengkapnya

Widya Ismail Bantu Peralatan Pengolahan Pangan Lokal Untuk Program KRPL Bagi Kelompok Manggis Desa Kawa

Ambon, Marinyo News.Com – Program Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL) merupakan salah satu upaya Pemerintah, untuk mengatasi stunting dan merupakan basis ketahanan pangan masyarakat di tingkat Desa. Hal ini yang membuat Istri orang nomor satu di Provinsi Maluku Widya Pratiwi Murad Ismail memberikan bantuan Peralatan pengolahan pangan lokal untuk program Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL), kepad...

Selengkapnya

Dinas Ketahanan Pangan Maluku Tampilkan 3 Hal Penting Dalam Pameran

Ambon, Marinyo News.Com – Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Maluku yang dipimpin Ir. Habiba Saimima, M.Si dalam Pameran yang dilaksanakan pada 18-20 Agustus 2019 kemarin di Pattimura Park menampilkan 3 hal penting yakni, Kampanye Diverisifikasi Pangan, Toko Tani Indonesia Centre Maluku dan Promosi Pangan Segar Asal Tumbuhan.  Diversifikasi pangan menurut Saimima, menjadi salah satu tema penting d...

Selengkapnya

Jemaah Haji Maluku Asal Malteng dan Buru Tiba di Ambon

Ambon, Marinyo News.Com -  Jamaah Haji Maluku asal Kabupaten Maluku Tengah dan Buru yang tergabung dalam kelompok terbang (Kloter) 12 tiba di Kota Ambon, Selasa (26/8/2019).   Kepulangan ratusan jamaah haji dari Tanah Suci ini disambut langsung oleh Sekretaris Daerah Provinsi Makuku, Hamin bin Thahir dan Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Agama Maluku, Fessal Musaad. Dalam acara pener...

Selengkapnya

Museum Siwalima Ambon Gelar Pameran Temporer, Lomba Pidato Perjuangan dan Lomba Permainan Tradisional

Ambon, Marinyo News.Com  - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Maluku sebagai induk dari UPTD Museum Siwalima menyelenggarakan kegiatan Pembukaan Pameran Temporer Sejarah Perjuangan Bangsa dan Lomba Pidato Perjuangan serta Lomba Permainan Tradisional di Museum Siwalima, Senin (26/08/2019). Kepala Museum Siwalima, Jean Esther Saiya dalam laporannya mengatakan, salah satu tugas dari Museum siw...

Selengkapnya

Angka Kemiskinan di Maluku Turun 0,16 Persen

Ambon,Marinyo News.Com - Gubernur Maluku Irjen Pol. (Purn) Drs. Murad Ismail menyatakan, angka kemiskinan di Provinsi Maluku di tahun 2019, berangsur turun hingga sebesar 0,16 persen, atau sebanyak 1.600 orang per Juni 2019.   Selain angka kemiskinan, berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), Maluku juga telah terjadi pertumbuhan ekonomi (PE) sampai dengan triwulan II tahun 2019 sebesar 6,09...

Selengkapnya

Tak Mampu Jawab Masalah Listrik di Malra, GM PLN Wilayah Maluku-Malut Angkat Kaki dari Maluku

Ambon, Marinyo News.Com  – Bupati Kabupaten Maluku Tenggara  M. Taher Hanubun menegaskan, bila General Manager PLN Wilayah Maluku dan Maluku Utara tidak mampu menjawab masalah kelistrikan di Kabupaten Maluku Tenggara, lebih angkat kaki dari provinsi maluku. Penegasan ini disampaikan orang nomor satu di Kabupaten Malra, karena sampai dengan saat ini masyarakat Maluku Tenggara masih terjajah d...

Selengkapnya

Dispar Maluku Gelar Festival Teluk Ambon

Ambon,Marinyo News.Com – Guna mempromosikan potensi Pariwisata di Maluku, Dinas Pariwisata Provinsi Maluku pada 18-20 Agustus 2019 mendatang, akan menggelar Festival Teluk Ambon. Festival Teluk Ambon merupakan ajang tahunan yang diadakan di Teluk Ambon, guna meningkatkan peran serta masyarakat terutama generasi milenial, untuk peduli terhadap sektor pariwisata khususnya di sekitar Teluk Ambon.Se...

Selengkapnya

Gubernur : Peringatan HAN Wujudkan Kesejahteraan Anak Maluku

Ambon, Marinyo News.Com -  Peringatan Hari Anak Nasional Provinsi Maluku tahun 2019, merupakan momentum kepedulian seluruh elemen bangsa Indonesia, untuk terus berupaya meningkatkan serta mewujudkan kesejahteraan anak dengan memberikan jaminan terhadap pemenuhan hak - haknya dan perlakuan tanpa kekerasan eksploitasi dan diskriminasi.  Untuk itu Gubernur mengajak, seluruh lapisan masyarakat di Pr...

Selengkapnya

Gubernur Maluku Apresiasi Pelatihan Perencanaan Penganggaran Resposif Gender Oleh Dinas DPPdPA Maluku

Ambon, Marinyo News.Com - Dalam upaya mempercepat pencapaian tujuan pembangunan nasional yakni mensejahterakan seluruh masyarakat Indonesia, baik laki laki maupun perempuan, maka sejak tahun 2000 telah di terbitkan Inpres No.9 tahun 2000, tentang pelaksanaan pengarusutamaan Gender dalam pembangunan nasional.Sejak saat itu, upaya untuk mengintegrasikan aspirasi dan kebutuhan laki laki dan perempuan...

Selengkapnya

Testimonial

Perjalanan panjang suatu kehidupan dimulai dari hal kecil, sama spt media online yg baru muncul ini,...

DICTOTRAVEL

Media online merupakan salah satu media yg mudah dijangkau oleh siapapun hanya dgn menggunakan gadge...

ATOMY ANTI BOTAK

Selamat atas peluncuran website marinyonews.com. Selalu mendapat kesan di hati pembaca media online ...

Adrianus Trio

Proficiat....membawa kazanah baru di kota Ambon, sukses selalu. Jgn lupa yaaa ikut turut menghemat B...

STOKIS ECO RACING BSD CITY
Kategori